Kabar Jatim

Pendidikan Berkualitas Melalui Bi’ah Islamiyyah di SMP Al Irsyad Banyuwangi

Pada ujung akhir semester ganjil tahun pelajaran 2023/2024, SMP Al Irsyad Al Islamiyyah Banyuwangi menyelenggarakan kegiatan Halaqoh Bi'ah Islamiyyah. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan bekal pendidikan berkualitas dengan fokus pada pengembangan akhlak para pendidik, sehingga mereka dapat memberikan teladan yang baik bagi para siswa. Sabtu,16 Desember 2023.

Read More »

Semangat, Semua Guru dan Karyawan Sekolah Al Irsyad Tulungagung Ikuti Pelatihan

Hari Jumat (10/11)menjadi saksi semangat dan antusiasme yang luar biasa di lingkungan sekolah Al Irsyad Al Islamiyyah Tulungagung. Pada pagi itu, para guru dan karyawan sekolah berkumpul untuk mengikuti Coaching Clinic yang diadakan dengan penuh semangat.

Read More »

Peningkatan Kualitas Pendidikan Al Irsyad Al Islamiyyah di Kota Pasuruan

TK dan SD Al Irsyad Al Islamiyyah Kota Pasuruan menerima kunjungan istimewa dari Tim Majelis Pendidikan dan Pengajaran (MPP) Pimpinan Pusat Al Irsyad Al Islamiyyah pada Kamis ini. Kunjungan ini merupakan bagian dari upaya rutin pimpinan pusat untuk memberikan pendampingan dan memastikan kualitas pendidikan yang unggul.

Read More »

Kunjungi Jawa Timur, Tim MPP Dorong Peningkatan Kualitas Guru

Tim MPP kembali melakukan kunjungan ke beberapa cabang di Jawa Timur, yaitu ke Bondowoso, Situbondo, Kota Pasuruan, dan Tulungagung. Tim MPP yang hadir yaitu Ustaz Suhairi Umar, M.Pd., dan Ustaz Nandi Mulyadi, M.Pd. Kunjungan terprogram ini merupakan bagian dari pendampingan Pimpinan Pusat dalam rangkan peningkatan kualitas pendidikan di sekolah-sekolah Al Isyad Al Islamiyyah.

Read More »